Pelatihan Turnitin

Turnitin adalah perangkat lunak untuk mendeteksi tindakan plagiasi cara kerja aplikasi turnitin diantaranya

  • Originality Check – Pengecekan suatu karya yang didapatkan melalui penyocokan suatu teks
  • GradeMark digital assessment – Pengecekan suatu karya yang bekerja secara digital
  • PeerMark – Hasil pengecekan ditentukan secara bebas tergantung pada keputusan instructor,dosen,guru
  • GradeBook – Pengecekan online memungkinkan instructor untuk memberikan tugas  assignment suatu class atau kelompok mahasiswa

FKIP Universitas Jember mengadakan pelatihan Turnitin bagi seluruh dosen pada tanggal 21-22 januari 2016
dengan adanya pelatihan diharapkan mampu  membantu dosen untuk menggunakan perangkat lunak turnitin untuk mengurangi tindakan plagiasi. lebih jelas secara detail turnitin.com