by ervan prasetyo | Oct 8, 2025 | Ormawa
Jember – Dua mahasiswa berprestasi dari Universitas Jember (UNEJ), Muhammad Awaidil Fikri dan Kharisma Dewi Amaniah Rahmah, sukses mengukir prestasi gemilang di tingkat nasional. Keduanya berhasil meraih Juara 2 dan Gold Medal dalam Lomba Esai Kreatif (Creative Essay...
by ervan prasetyo | Oct 1, 2025 | Fakultas, Ormawa
Jember- Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jember (UNEJ) Kabinet Rasitara secara resmi mengumumkan pembukaan Open Recruitment (Oprec) Staf Magang untuk triwulan terakhir masa kepengurusan tahun 2025. Program ini...
by ervan prasetyo | Sep 22, 2025 | Fakultas, Ormawa
JEMBER – Art Club Seni Tari dari Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jember mengundang seluruh mahasiswa yang memiliki minat dan bakat di bidang tari untuk bergabung dalam pertemuan perdana. Acara ini akan menjadi momen untuk memperkenalkan...
by ervan prasetyo | Sep 22, 2025 | Fakultas, Ormawa
Jember- Badan Perwakilan Mahasiswa (BPM) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jember (Unej) telah resmi membuka pendaftaran untuk rekrutmen panitia Komisi Pemilihan Umum Mahasiswa (KPUM) tahun 2025. Perekrutan ini bertujuan untuk menjaring...
by ervan prasetyo | Sep 21, 2025 | Ormawa
Jember – Unit Kegiatan Kerohanian Islam Mahasiswa (UKKI MASA) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jember sukses melaksanakan kegiatan bakti sosial bertajuk “Rahmah Day: Berbagi Itu Ibadah, Peduli Itu Amanah” pada Sabtu, 23 Agustus 2025. Acara ini...